I.
Seputar
Desa
Desa
Talagasari terletak di Kecamatan Saketi , Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten
dengan kode wilayah kelurahan 36.01.14.2005 merupakan pemekaran dari desa
Sodong pada tahun 1979 . Pemekaran terjadi dikarenakan wilayah Desa Sodong yang
sangat luas sehingga untuk memudahkan akses komunikasi seiring dengan
perkembangan zaman juga untuk memudahkan koordinasi dalam bidang pemerintahan. Luas wilayah Desa Talagasari adalah 435 Ha
dengan jumlah 8 RW dibagi atas 17 RT yang jumlah penduduknya sekitar 2624 jiwa.
Dan
untuk perbatasannya Desa Talagasari dibatasai oleh wilayah bagian :
-Utara :
Hutan Lindung
-Barat :
Desa Sindang Hayu, Desa Kaduronyok
-Selatan :
Desa Sodong
-Timur :
Desa Girijaya, Desa Parigi, Desa Ciandur
Orbitasi
untuk rata-rata jarak dan waktu tempuh :
- Desa ke Kecamatan sekitar 2 KM dengan waktu tempuh
0,16 jam
- Desa ke Kabupaten sekitar 20 KM dengan waktu
tempuh 1 jam
- Desa ke Provinsi sekitar 40 KM dengan waktu tempuh
2 jam
Berikut
adalah struktur Organisasi Pemerintahan Desa Talagasari :
GAMBAR
ORGANIGRAM
Kepala
Desa : Ali Lutfi
Sekretaris
Desa : M. Yasin
Kaur
Keuangan : Saripudin
Kaur
Perencanaan : Buyung S
Kaur
Umum : -
Kaur
Pemerintahan : -
Kasi
Keamanan : Supardi
Kasi
Pajak : Uci S
Kasi
Pamong Tani : Hujaemi
Kasi
Kesra : -
Kasi
Perkonomian : -
Kepala
Dusun I : Tb. M. Nafis
Kepala
Dusun II : Yayat Ruhiyat
Kepala
Dusun III : Ahmad Muhammad
II.
Seputar
Wilayah
a. Luas
wilayah menurut penggunaan
Luas
pemukiman : 95,27 Ha/m2
Luas
persawahan : 133,04 Ha/m2
Luas
perkebunan : 139,09 Ha/m2
Luas
kuburan : 1,5 Ha/m2
Luas
pekarangan : 61,2 Ha/m2
Luas
perkantoran : 0,45 Ha/m2
Luas
prasarana umum : 4,45 Ha/m2
b. Tanah
sawah
Sawah
irigasi teknis : 64,04 Ha/m2
Sawah
irigasi ½ teknis : 4 Ha/m2
Sawah
tadah hujan : 5 Ha/m2
Sawah
pasang surut : 60 Ha/m2
c. Tanah
kering
Tegal/ladang : 42,25 Ha/m2
Pemukiman : 95,27 Ha/m2
Pekarangan : 61,2 Ha/m2
d. Tanah
perkebunan
Tanah
perkebunan rakyat : 27,03 Ha/m2
Tanah
perkebunan negara : 0 Ha/m2
Tanah
perkebunan swasta : 0 Ha/m2
Tanah
perkebunan perorangan: 112,51 Ha/m2
e. Tanah
fasilitas umum
Lapangan
olahraga : 1 Ha/m2
Perkantoran : 0,45 Ha/m2
Tempat
pemakaman desa : 1,5 Ha/m2
Lainnya
: 1,5
Ha/m2
f. Hutan
lindung
Tanah
hutan lindung : 20,27 Ha/m2
g. Iklim
Curah
hujan : 329,9
Ha/m2
Jumlah
bulan hujan : 4 Bulan
Kelembaban : 27
Suhu
rata-rata harian : 23,26 oC
Tinggi
tempat permukaan laut : 670 Mdl
h. Jenis
dan kesuburan tanah
Warna
tanah : merah
dan abu-abu
Tingkat
kemiringan : 45 derajat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar